19 February 2025
Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah Kabupaten Aceh Barat mengucapkan Selamat dan Sukses Atas Pengambilan Sumpah Jabatan, Pelantikan dan Serah Terima Jabatan Bupati Aceh Barat Periode 2025 - 2030. Semoga dalam memimpin dapat membawa Aceh Barat lebih maju, bermartabat dan berkelanjutan berlandaskan syariat islam